SELAMAT DATANG

Jumat, 04 April 2014

Tips Menghilangkan Jerawat Secara Alami

  • Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan Lemon
  1. Sediakan lemon segar
  2. Blender buah lemon tersebut sampai halus
  3. Tuangkan hasil lemon tersebut secukupnya pada kapas.
  4. Usapkan kapas tersebut pada bekas jerawat membandel
  5. Diamkan 15 menit untuk mendapatkan hasil optimal dari buah melon ini.
  6. Bilas sampai bersih bekas lemon tersebut
  7. Lakukan secara rutin untuk menghilangkan bekas jerawat yang membandel.
  • Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan Putih Telur dan Madu
  1. Campurkan putih telur tersebut dengan madu secukupnya
  2. Oleskan pada wajah yang terdapat bekas jerawat
  3. Bersihkan wajah dengan air bersih
  4. Lakukan secara rutin untuk mendapatkan hasil optimal
  • Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan Gel Lidah Buaya
  1. Pilih lidah buaya yang masih segar dan belum layu.
  2. Patahkan di bagian tengahnya
  3. Pencet hingga keluar gelnya.
  4. Oleskan secara merata pada wajah.
  5.  Diamkan selama 10-15 menit
  6. Bilas dengan air bersih.
  7. Lakukan secara rutin untuk hasil optimal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar